Kukuhkan Pengusaha Wanita, Bupati Bintan Harap UMKM Bintan Jadi Fokus Kebangkitan
MC Bintan - Bupati Bintan, Roby Kurniawan mengukuhkan Dewan Perwakilan Cabang Ikatan Wanita Pengusaha Indonesia (DPC IWAPI) Bintan periode 2022-2027, Selasa (10/10) di Ballroom Melayu Berdendang, Tanjung Uban. Momentum ini menjadi salah satu bayangan nyata bagi Roby akan kebangkitan ekonomi Bintan khususnya pada sektor UMKM dan IKM.
10-10-2023 12:33 WIB •
258 views